Kehamilan adalah yang dinanti-nanti setelah resmi melakukan
pernikahan. Karena proses kehamilan yang akan membawa keluarga pada tujuan
selanjutnya yakni memiliki keturunan yang akan melanjutkan silsilah keluarga
nantinya. Bagi setiap pasangan yang baru saja menikah dan mendambakan keturunan
tentu saja menanti-nanti munculnya tanda-tanda kehamilan dengan perasaan yang
bercampur aduk antara cemas bahagia ataupun cemas siap kecewa. Sehingga jika
sudah mula terlambat menstruasi bulanan, maka mulai berusaha mengenali tahapan
awal ciri-ciri wanita hamil di diri sendiri ketika belum sempat melakukan tes
hamil dengan menggunakan alat tes kehamilan yang diperjualbelikan.
Memang ciri-ciri awal kehamilan biasanya ditandai dengan tidak terjadinya periode menstruasi bulanan setelah lewat dari masa 14 hari. Namun periode menstruasi setiap orang berbeda-beda, sehingga hal ini tidak bisa dijadikan patokan. Ketika tubuh memberikan signal kehamilan, maka hormin HCG adalah indikatornya. HCG (hormon human chrionic gonadotropin) akan meningkat jika tubuh sedang mempersiapkan kehamilan. Hormon ini dihasilkan paling tinggi pada urin pertama di pagi hari. Sehingga disarankan menggunakan urin tersebut untuk melakukan test kehamilan. Terkadang atas beberapa alasan membuat anda tidak sempat membeli test pack yang tersedia di pasaran. Jangan khawatir, anda bisa menggunakan bahan-bahan yang hampir selalu dirumah. Tidak ada salahnya mencoba langsung rangkaian tes berikut sebelum melakukan cek langsung dengan dokter.
1.
Tes Garam
Tentunya hampir semua rumah memiliki garam
kan. Tidak sulit untuk diperoleh. Harus gunakan urin pertama pada pagi hari. Tampung
secukupnya pada wadah lalu taburi dengan menggunakan garam secukupnya. Jika
terjadi kehamilan maka garam dan urin akan bereaksi dan menimbulkan warna
seperti susu.
2.
Tes gula
Dengan cara yang hampir sama, tamping urin
secukupnya. Berikan gula dan tunggu reaksinya. Tanda kehamilan ditunjukkan
dengan semakin banyaknya busa yang dihasilkan.
3.
Sabun
Buatlah air sabun dan campurkan dengan urin
yang telah ditampung. Jika busa yang dihasilkan semakin banyak, maka hal ini
juga mendukung ciri-ciri kehamilan.
4.
Uji pasta gigi
Bubuhkan sedikit urin pada pasta gigi berwarna
putih. Tunggulah beberapa menit. Jika pasta gigi berubah menjadi biru dan
berbusa, pertanda bahwa anda hamil.
Anda bisa mencoba beberapa rangkaian tes
urin diatas. Jika ternyata hasilnya positif, lebih baik jika anda langsung
melakukan uji lab untuk memastikan atau bisa langsung melakukan konsultasi
dengan dokter spesialis kandungan. Selamat mencoba dan selamat berbahagia.